Dalam pembenihan bandeng langkah yang dilakukan adalah :
1. Pemilihan induk yang unggul. Ciri-cirinya : bentuk
normal, perbandingan panjang dan berat ideal.
2. Merangsang pemijahan.
3. Memijahkan. Pemijahan adalah pencampuran induk jantan dan
berina yang telah matang sel sperma dan sel telurnya. Pemijahan ada 2 yaitu:
1)Pemijahan Alami.
2) Pemijahan Buatan
4. Penetasan. Telur yang mengapung di kolam pemijahan menetas setelah 24 – 26 jam dari awal pemijahan. Telur yang telah menetas akan menjadi larva yang masih mempunyai cadangan makanan dari kuning telur induk, sehingga belum perlu diberi pakan hingga umur 2 hari.
4. Penetasan. Telur yang mengapung di kolam pemijahan menetas setelah 24 – 26 jam dari awal pemijahan. Telur yang telah menetas akan menjadi larva yang masih mempunyai cadangan makanan dari kuning telur induk, sehingga belum perlu diberi pakan hingga umur 2 hari.
PEMELIHARAAN LARVA
a. Air media pemeliharaan larva yang bebas dari pencemaran, suhu 27-310 C salinitas 30 ppt, pH 8 dan oksigen 5-7 ppm
b. Larva umur 0-2 hari kebutuhan makananya masih dipenuhi oleh kuning telur sebagai cadangan makanannya
c. Pada hari ke nol telur-telur yang tidak menetes, cangkang
telur larva yang baru menetas perlu disiphon sampai hari ke 8-10 larva
dipelihara pada kondisi air stagnan dan setelah hari ke 10 dilakukan pergantian
air 10% meningkat secara bertahap sampai 100% menjelang panen.
e. Nener yang tumbuh normal dan sehat umumnya berukuran panjang 12- 16 mm dan berat 0,006-0,012 gram dapat dipelihara sampai umur 25 hari saat penampakan morfologisnya sudah menyamai bandeng dewasa.
e. Nener yang tumbuh normal dan sehat umumnya berukuran panjang 12- 16 mm dan berat 0,006-0,012 gram dapat dipelihara sampai umur 25 hari saat penampakan morfologisnya sudah menyamai bandeng dewasa.
BEDA IKAN BANDENG JANTAN DAN BETINA
indukan jantan yang telah matang gonad memiliki 2
tonjolan kecil (papila) yang terbuka di bagian luarnya yang terdiri atas
selaput dubur luar dan lubang pelepasan yang membuka bagian ujungnya
induk betina dewasa memiliki 3 buah tonjolan kecil
(papila)yang terbuka di bagian anal.
BUDIDAYA
a. Lahan
: Petak benih petak pemeliharaan benih menjadi gelondongan kecil kira-kira
sedalam 3 cm.
b. Penjemuran
Tambak.
c. Pemupukan
dan pengapuran dasar tambak
d. penebaran benih
e. Pemberian
Pakan : pemberian pakan untuk proses pembesaran bandeng
bisa juga menggunakan pellet sebanyak 2-3% sekali dalam
sehari.
f. Hama dan
Penyakit : Kerang, siput, tiram
Penyebab penyakit ikan
Bandeng :
· Air
kotor
· Lahan
tidak memenuhi syarat
g. Pemanenan
waktu untuk panen bandeng besar sekitar 3 bulan ½ sampai 4
bulan. Dengan cara mengeringkan/ membuang air dari tambak menuju ke sungai
kemudian menggeser ikan dengan jaring kemudian ikan diarahkan ke
kolam kecil untuk dipilih yang dipanen adalah ikan yang besar atau ikan
telah memenuhi ukuran yang diharapkan lalu dijual kepasar atau pedagang
TIPS MERAWAT BANDENG
· Memberi
makan ikan bandeng dengan pellet setiap 1 hari sekali
· Menjaga
kebersihan lahan tambak dengan membersihkan selama 4 bulan sekali dengan cara
mengeringkan lahan dengan menyurutkan air melalui saluran desel
· Apabila
terdapat busa dipinggir lahan, jangan kwatir itu tidak berbahaya justru hal itu
mendatangkan keuntungan karna kondisi air tersebut sudah tua dan mengandung
kadar garam yang tinggi hal itu dapat memicu pertumbuhan ikan bandeng dengan
cepat
· Membasmi
hama yang ada dilahan seperti siput dan tiram menggunakan obat
khusus yaitu rongbat bentan untuk siput kecil dan bristar untuk tiram
BEP :
1. MODAL AWAL :
· Lahan
sebesar 10 hektar Rp 90.000.000,-
· Pembuatan
kolam kayu kecil Rp 500.000
· Mesin
diesel Rp 8.000.000,-
Jumlah modal awal = Rp 98.500.000,-
2. MODAL UNTUK
MEMBELI
BAHAN :
· Benih/
Bibit ikan bandeng umur 1 bulan 50000 ekor Rp 2.000.000,-
· Bahan
pakan ikan bandeng berupa pellet Rp 6000/kg (10 hektar = 5 kg)
Rp 6000x5 = Rp 30.000,-
Pakan per4 bulan kira-kira 15000 ekor
· Obat
ikan bandeng (prosalad) Rp 35.500,-
· Obat
untuk hama (rongbat bentan Rp 15.000 dan bristan Rp 27.500)
3. HARGA PEMASARAN
· Ikan
bandeng 1 kilo Rp 21.000/kilo
· Ikan
bandeng 2 kilo Rp 41.00/kilo
Bandeng beku utuh ukuran 70-100 biji per 33kg ( block frozen ), harga Rp. 25.000/kg
Bandeng beku utuh ukuran 70-100 biji per 33kg ( block frozen ), harga Rp. 25.000/kg
· Hasil
untuk 5000 ekor, 1 kilo isi 3 mendapatkan 1 ton 6 kwintal
4. HARGA PRODUKSI
· Kemasan
bandeng presto Rp 25.000/lusin
· Ikan
bandeng presto dalam 1 kemasan isi 2 Rp25.000,-
· Bumbu
untuk 1 kg bandeng presto Rp 10.000,-
Tidak ada komentar:
Posting Komentar